7. Salah satu bentuk terapi kejiwaan
Aktivitas ini dilakukan selama memancing cukup membantu orang yang mengalami gangguan jiwa dan mental menjadi lebih tenang. Kegiatan memancing ini juga mampu merangsang otak dengan baik.
8. Bentuk pengalihan hal negative
Kegiatan ini selain ringan juga menyenangkan. Cukup baik menjadi solusi untuk menghindarkan melakukan hal yang buruk saat setres.
9. Mengusir rasa bosan
Selama memancing, rasa bosan akan hilang karena kegiatan ini dilakukan dengan menyenangkan, mudah dan banyak teman.
Demikian sembilan penjelasan mengenai manfaat memancing bagi kesehatan. (*)
Kategori :