Liga Inggris Pekan ke-27: Liverpool vs Newcastle, Arsenal Hadapi Ujian di Markas Nottingham Forest
Editor: Yogi Astrayuda
|
Selasa , 25 Feb 2025 - 08:20

jadwal Liga Inggris-google-
- 02.30 WIB - Tottenham Hotspur vs Manchester City
- 02.30 WIB - Manchester United vs Ipswich Town
- 02.30 WIB - Nottingham Forest vs Arsenal
- 03.15 WIB - Liverpool vs Newcastle United
Jumat, 28 Februari 2025
- 03.00 WIB - West Ham United vs Leicester City
Persaingan Liga Inggris semakin memanas menjelang akhir musim. Akankah Liverpool semakin menjauh atau Arsenal mampu memperpendek jarak? Semua akan terjawab di pekan ke-27 ini!.(*)