Manfaat Saffron dan Cara Penyimpanan yang Baik

Senin 21 Oct 2024 - 12:14 WIB
Reporter : Apriyanti
Editor : Nopriadi

 

-Tempat Kering dan Sejuk

Simpan saffron di tempat yang kering dan sejuk jauh dari sinar matahari langsung dan suhu ideal adalah antara 15-25°C.

 

-Gunakan Wadah Kedap Udara

Simpan saffron dalam wadah kedap udara seperti botol kaca atau plastik yang tertutup rapat dan Ini mencegah kelembapan dan oksidasi yang dapat merusak kualitas saffron.

 

-Hindari Kelembapan

Pastikan tangan anda kering saat mengambil saffron karena kelembapan dapat menyebabkan saffron menjadi lembap dan mengurangi aroma serta rasanya.

 

-Jauhkan dari Bau yang Kuat

Saffron dapat menyerap bau dari lingkungan sekitarnya oleh karena itu, simpan jauh dari bahan makanan dengan aroma yang kuat seperti rempah-rempah lainnya.

 

-Perhatikan Tanggal Kadaluarsa

Meskipun saffron tidak memiliki masa simpan yang ketat dan sebaiknya gunakan saffron dalam waktu 1-2 tahun setelah pembelian untuk mendapatkan manfaat optimal.

 

Kategori :

Terkait