Inter Milan Bungkam Feyenoord 2-0, Langkah ke Perempat Final Makin Dekat

Kamis 06 Mar 2025 - 08:13 WIB
Reporter : Yogi Astrayuda
Editor : Yogi Astrayuda

 

Di sisa pertandingan, Feyenoord terus berusaha mencari gol balasan, namun pertahanan kokoh Inter membuat mereka kesulitan menembus kotak penalti lawan.  

 

Dengan kemenangan ini, Inter Milan berada dalam posisi yang sangat menguntungkan menjelang leg kedua yang akan digelar pada Rabu pekan depan di Giuseppe Meazza. Feyenoord harus tampil habis-habisan jika ingin membalikkan keadaan. (*)

Kategori :