Marc Marquez Diprediksi Lebih Unggul dari Bagnaia di MotoGP 2025
Editor: Yogi Astrayuda
|
Kamis , 20 Feb 2025 - 17:35

Marc Marquez saat beraksi di tes MotoGP 2025 di Buriram. Foto-AFP--
Meski hubungan Marquez dan Bagnaia saat ini masih harmonis, Haro memprediksi situasi bisa berubah ketika musim berjalan.
"Marquez sekarang berteman baik dengan Bagnaia, mereka ke konferensi pers bersama dan mengaku sebagai teman. Tapi tunggu saja sampai hari balapan tiba," tambahnya.
Dengan bakat dan pengalaman yang dimiliki kedua pembalap, persaingan di dalam tim Ducati dipastikan akan menjadi salah satu daya tarik utama di MotoGP 2025.(*)