Ditemukan Aspal Membeku, Kualitas Penanganan Jalan Provinsi Makin Diragukan
Editor: Haris T
|
Kamis , 16 May 2024 - 19:53
MATERIAL aspal pada proyek penanganan jalan Provinsi ruas Liwa - Ranau, tepatnya di Pekon Bandarbaru, Kecamatan Sukau, Lampung Barat ini membeku. Diduga proses pengamparan aspal dilakukan dalam tempratur suhu yang rendah alias tidak sesuai batas toleransi--
“Proses penggalian sudah sesuai dengan tingkat kerusakan, hanya saja kendala kami dalam penanganan jalan ini, air sulit diarahkan, karena banyak drainase yang tersumbat, sehingga menimbulkan genangan air di badan jalan itu yang membuat jalan cepat rusak,” kata dia. *