Berikut Manfaat Bayam Merah untuk Kesehatan

Ilustrasi--

Radarlambar.bacakoran.co - Bayam (Spinacia oleracea) adalah jenis sayuran hijau ataupun merah yang bisa dengan mudah ditemukan di berbagai negara, termasuk di Indonesia. Tanaman ini sering diolah menjadi sayur bening yang diketahui memiliki beragam kandungan zat nutrisi bermanfaat untuk kesehatan tubuh manusia.

Bayam adalah salah satu jenis sayuran yang tumbuh subur di Indonesia, bahkan di Kabupaten Pesisir Barat dapat mudah kita jumpai  sayuran yang satu ini dan sering kita konsumsi sehari-harinya.

Sayuran berwarna hijau atau warna merah ini  memiliki manfaat juga untuk menjaga kesehatan mata yang sudah lama diketahui.  

sayuran bayam banyak manfaatnya,  mulai dari menangkal radikal bebas hingga menjadi sumber mineral, seperti kalium, zat besi, hingga magnesium.

Bayam merah jika dibandingkan dengan bayam hijau memang kurang populer. Meski demikian, manfaat bayam merah tak kalah jauh dari bayam hijau.

Perbedaan bayam hijau dengan bayam merah,  Bayam merah mengandung pigmen betasianin, dan antosianin yang lebih tinggi di bandikan dengan bayam hijau.

Karena itu, ada beberapa manfaat bayam merah untuk kesehatan yakni; 

1. Meningkatkan Kadar Hemoglobin

Hemoglobin adalah salah satu sel darah merah yang kaya akan kandungan zat besinya. Jenis sel darah ini mempunyai fungsi penting dalam mengangkut oksigen ke seluruh tubuh manusia. 

Kekurangan hemoglobin bisa membuat kita mudah lelah dan lemas. Sayuran Bayam merah mengandung zat besi yang cukup tinggi sehingga mampu meningkatkan kadar hemoglobin dalam tubuh. 

2. Menjaga Kadar Gula Darah

Gula darah l adalah salah satu pemicu utama penyakit diabetes. karena itu sayuran bayam merah memiliki khasiat sebagai anti diabetes. , 

Sayuran bayam merah mengandung tanin dan polifenol yang mampu menjaga kadar trigliserida. 

3. Tinggi Antioksidan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan