Manfaat Buah Pinang Muda untuk Program Hamil dan Cara Mengolahnya

Mengonsumsi buah pinang muda dapat menjadi pilihan alami yang baik bagi perempuan yang sedang menjalani program hamil. Foto: Doc/Net--
Kupas buah pinang: Kupas kulit buah pinang muda dan pisahkan dengan bijinya.
Iris buah pinang: Potong atau iris kecil-kecil buah pinang agar lebih mudah diblender.
Iris gula merah: Iris gula merah sesuai selera, kemudian masukkan air rebusan sirih, gula merah, dan biji pinang ke dalam blender.
Haluskan semua bahan: Blender semua bahan hingga halus, dan tuangkan air ramuan ke dalam gelas.
Nikmati: Ramuan buah pinang muda siap untuk dinikmati.
2. Kandungan Nutrisi Buah Pinang Muda
Buah pinang muda ternyata kaya akan nutrisi yang bermanfaat. Dalam 100 gram buah pinang muda, terkandung:
- 339 kalori
- 5,2 gr protein
- 10,2 gr lemak
- 56,7 gr karbohidrat
- 76 mg natrium
- 450 mg kalium