Efisiensi Anggaran Pendidikan Jangan Korbankan Guru dan Tenaga Pendidik

Kamis 27 Feb 2025 - 18:55 WIB
Reporter : Rlmg
Editor : Nopriadi

Keputusan efisiensi anggaran harus dilakukan secara selektif dengan mempertimbangkan dampaknya terhadap ekonomi dan kesejahteraan sosial. Jika tidak, kebijakan ini justru dapat memperlambat perkembangan pendidikan nasional dan menghambat kemajuan bangsa di masa depan. (*)

Kategori :