5 Waktu Terbaik Minum Air Putih untuk Mendukung Program Diet

Minum Air Putih pada waktu terbaik sebagai salah satu Mendukung Program Diet agar berhasil./ Foto: Freepik--

Radarlambar.bacakoran.co - Memperhatikan waktu minum air putih dalam program diet dapat membantu mempercepat penurunan berat badan. Meskipun sederhana, kebiasaan ini dapat berkontribusi pada pencapaian berat badan ideal. 

 

Minum air putih penting untuk kesehatan secara keseluruhan. Kekurangan konsumsi air bisa menyebabkan berbagai masalah kesehatan seperti sakit kepala, kelelahan, gangguan pencernaan, dan kenaikan berat badan.

 

Jika Anda sedang berusaha menurunkan berat badan, termasuk mengurangi lemak di perut, minum air putih yang cukup dapat sangat bermanfaat. Beberapa penelitian mendukung manfaat ini. 

 

Menurut Johns Hopkins University, mengonsumsi air putih dalam jumlah yang memadai dapat membantu mengendalikan nafsu makan, meningkatkan metabolisme, serta membuat aktivitas fisik lebih efektif dan efisien.

 

Berikut ini adalah lima waktu terbaik untuk minum air putih guna memaksimalkan program diet:

 

1. Pagi Hari Setelah Bangun Tidur 

Minum air putih di pagi hari setelah bangun tidur membantu mengaktifkan metabolisme tubuh dan menghidrasi setelah tidur malam yang panjang. Ini juga bermanfaat untuk membantu membersihkan sistem pencernaan dan mempersiapkan tubuh untuk aktivitas sepanjang hari.

 

2. 30 Menit Sebelum Makan 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan