Beberapa Kebiasaan Ini Menggangu Fungsi dan Percepat Kerusakan Otak

ilustrasi/google--

KESEHATA -  Otak adalah organ yang sangat penting untuk tubuh. Sebagai pengendali pikiran, memori, emosi, serta fungsi tubuh. Tetapi kerap kali, ada kebiasaan dilakukan hingga memicu penurunan kesehatan dan fungsinya

Tanpa disadari banyak kebiasaan yang merusak kesehatan otak dan kebiasaan umum tersebut. Seperti, kurang tidur, kurangnya olahraga fisik,

waktu layar (screen time) berlebihan,  pola makan tidak sehat, stres, penyalahgunaan zat, dan multitasking.

Dampak dari kebiasaan diatas juga dapat mempercepat penuaan pada orang dewasa antara usia 40-50 tahun.

Kurangnya kualitas tidur dan kurang olah raga, memicu stres kronis yang meningkatkan kadar kortisol hingga mengecilkan area otak yang terkait dengan memori, kognisi, dan mengganggu kemampuan otak untuk memperbaiki diri.

Karena itu menjalani kehidupan yang lebih sehat sangat penting untuk melindungi kesehatan otak dan mempromosikan ketahanan kognitif untuk jangka panjang. 

Banyak akibat jangka panjang yang dapat terjadi dari kebiasaan yang dilakukan sejak dini terhadap kesehatan otak.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan