Kucing Ekor Pendek, Ras Lucu dengan Pesona Unik
Kucing ekor pendek dengan ras lucu. Foto Freepik --
Sementara itu, perawatan bulu Selkirk Rex membutuhkan perhatian ekstra, karena bulu keritingnya memerlukan penyikatan lebih sering. Mereka juga menyukai kehadiran manusia dan membutuhkan interaksi sosial yang baik. Terdapat beberapa tips dalam merawat kucing ekor pendek, seperti kebutuhan nutrisi karena itu pastikan untuk memberikan makanan berkualitas tinggi yang sesuai dengan usia dan kondisi kesehatan kucing.
Selain itu, perawatan kesehatan rutin juga sangat dibutuhkan, salah satunya dengan membawa kucing ke dokter hewan untuk pemeriksaan rutin, vaksinasi, dan perawatan gigi. Begitu juga dengan aktivitas fisik kucing, agar dapat menyediakan waktu bermain yang cukup dan mainan yang menantang untuk menjaga kucing tetap aktif dan terstimulasi, serta perawatan lainnya. Dengan keunikan dan keindahan yang dimiliki, kucing ekor pendek bukan hanya menjadi peliharaan, tetapi juga teman setia.(*)