Warga Gaza Tolak Relokasi, Tegaskan Hak atas Tanah Mereka

Warga Gaza.//Foto: Reuters--

Saat ini, meskipun gencatan senjata telah diterapkan sejak 19 Januari 2025 lalu, kondisi di Gaza masih jauh dari stabil. Banyak warga yang kehilangan tempat tinggal dan kini bergantung pada bantuan kemanusiaan. Sementara itu, proses negosiasi untuk mengakhiri perang secara permanen masih berlangsung dan belum mencapai kesepakatan yang jelas.

Dengan situasi yang terus berkembang, warga Gaza tetap bersikeras mempertahankan hak mereka atas tanah yang telah mereka tempati selama beberapa generasi.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan