Pencipta HP Punya Pesan Menohok untuk Warga RI: Cari Kehidupan, Jangan Cuma Main Ponsel!
Editor: Nopriadi
|
Sabtu , 28 Jun 2025 - 14:17

handphone; Foto Freepik--
Kalau Anda mulai merasa “terikat” dengan HP, jangan panik. Ada beberapa cara sederhana yang bisa membantu mengurangi kecanduan, dikutip dari Alodokter:
1. Atur waktu penggunaan gadget.
2. Aktifkan fitur pembatasan aplikasi.
3. Ganti waktu bermain HP dengan aktivitas fisik, seperti olahraga atau membaca buku.
4. Hindari bermain HP menjelang tidur.