7 Tanda Mata Sedang Bermasalah yang Sering Terabaikan

Jumat 11 Apr 2025 - 11:43 WIB
Reporter : Linda Kurniati
Editor : Budi Setiawan

2. Hindari menyentuh atau menggosok mata meski terasa gatal. Lakukan pijatan ringan di sekitar mata untuk mengurangi ketegangan. Gunakan pelindung seperti kacamata antiradiasi saat bekerja di depan layar dalam waktu lama. 

 

3. Selain menjaga dari luar, penting juga memperhatikan asupan makanan. Sayur-sayuran berwarna hijau seperti bayam dan brokoli, serta ikan laut yang kaya omega-3 seperti tuna dan salmon, sangat baik untuk mendukung kesehatan mata.

Jika masih merasakan salah satu  gejala tersebut  jangan menunda untuk berkonsultasi dengan profesional medis. Penanganan sejak dini sangat penting untuk menjaga fungsi penglihatan tetap optimal.(*)

Kategori :