Cuka Apel Baik Untuk Kesehatan dan Dapat Mengobati Jerawat

Selasa 17 Sep 2024 - 15:25 WIB
Reporter : Mujitahidin
Editor : Mujitahidin

Radarlambar.Bacakoran.co - Cuka apel adalah salah satu jenis cuka yang terbuat dari apel, dimana asupan cuka apel dapat menurunkan glukosa, meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL-C), dan menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL-C).  Cuka apel juga terbukti dapat mengobati jerawat dan menyamarkan jaringan parut.

Kandungan asam asetat yang terdapat dalam cuka sari apel diyakini dapat mengurangi nafsu makan dan membantu proses pembakaran lemak dalam tubuh. Penggunaan cuka sari apel sebagai bagian dari rencana diet sehat bisa memberikan kontribusi positif dalam mencapai berat badan yang diinginkan.

Bahkan, penggunaan cuka apel dalam jumlah banyak atau jangka waktu yang lama dapat menyebabkan penurunan kadar kalium tubuh. Efek samping cuka apel juga mampu memperburuk gejala hipokalemia seperti mual dan muntah.

Minum cuka apel sebelum makan bisa membantu meningkatkan rasa kenyang dan mengurangi nafsu makan, jangan dicampur dengan obat lain. Cuka apel mampu berinteraksi dengan beberapa jenis obat. Orang yang menderita refluks asam atau asam lambung harus berhati-hati dengan makanan yang terlalu asam termasuk cuka apel. Konsumsi cuka apel akan berdampak negatif terhadap kondisi asam lambung, dimana rasa asamnya akan mengganggu asam lambung.

Cuka apel mengandung asam asetat yang dipercaya efektif memecah dan melarutkan batu ginjal berukuran kecil. Tidak hanya itu, cuka apel juga dapat membantu meringankan rasa nyeri dan peradangan akibat batu ginjal.

Selain itu, juga terdapat manfaat dari cuka apel bagi kaum hawa antara lain dapat meringankan gejala sindrom pramenstruasi, menurunkan berat badan, mencegah infeksi saluran kemih, menghilangkan bau badan, mengontrol kadar gula darah, mencegah tekanan darah tinggi, dapatm embantu meredakan gejala PCOS dan dapat menyehatkan rambut.

Terlalu banyak mengonsumsi cuka apel dapat menyebabkan berbagai efek samping seperti: Gigi sensitif karena terkikisnya enamel gigi. Iritasi tenggorokan. P Cuka Apel sangat cocok dikonsumsi untuk anda yang memiliki gejala penyakit kolestrol dalam darah dan asam urat.enurunan kadar kalium dalam tubuh. (*)

Kategori :