Kupas Rahasia Orang Jepang dan China Tetap Sehat Meski Sering Makan Mie
Iiustrasi by net--
Radarlambar.bacakoran.co - Makanan jenis mie instan kerap dikonsumsi orang Jepang, Cina dan Korea. Walau suka dan rutin mengkonsumsi mereka yang tetap sehat dan kurus.
Dalam salah satu kajian rahasia sehat warga Jepang, Cina, Korea dan Hong Kong, meski sering makan mie adalah bahwa mereka punya kebiasaan dengan hobi berjalan kaki.
Jadi meskipun makan mie tidak sehat yang dikaitkan dengan peningkatan risiko penyakit jantung, stroke, kanker, sampai sindrom metabolik lantaran mie instan kekurangan nutrisi penting bagi tubuh, termasuk protein, serat, hingga vitamin. Dengan rajin jalan kaki lemak atau kalori jadi terbakar.
Jalan kaki termasuk olahraga yang ringan dan mudah bisa membakar kalori, mengurangi kelebihan lemak tubuh, sampai menurunkan risiko penyakit jantung, diabetes, serta kanker.
Selain itu penggunaan bahan-bahan untuk memasak dikatakan berpengaruh bagi kesehatan, warga China, Jepang juga memakai bawang-dan sayuran dalam masakannya.
Selain itu mereka terbiasa mengkonsumsi makanan segar. Atau memakan hidangan yang dipanaskan kembali mencegah makanan teroksidasi.
Itulah rahasia orang China , Jepang, Korea tetap sehat walau kerap mengkonsumsi mie instan. (*)