Betis Kram Saat Tidur: Penyebab dan Cara Mengatasinya

Selasa 11 Mar 2025 - 10:55 WIB
Reporter : Linda Kurniati
Editor : Budi Setiawan

 

9. Kondisi Medis dan Efek Samping Obat

Beberapa penyakit, seperti gagal ginjal, diabetes, anemia, gangguan tiroid, hingga osteoarthritis, dapat meningkatkan risiko kram otot. Selain itu, konsumsi obat-obatan tertentu seperti diuretik, antihipertensi, atau obat penurun kolesterol juga dapat memicu kondisi ini.

 

Cara Mengatasi Kram Betis Saat Tidur

Jika mengalami kram betis saat tidur, beberapa langkah berikut dapat membantu meredakan nyeri dan mempercepat pemulihan:

• Melakukan peregangan otot betis, misalnya dengan menekuk kaki ke atas.

• Memijat area yang kram secara perlahan untuk melancarkan sirkulasi darah.

• Mengangkat kaki lebih tinggi dari posisi tubuh saat tidur untuk mengurangi tekanan pada otot.

• Mengompres area yang kram, baik dengan kompres dingin maupun hangat.

• Menarik jari-jari kaki ke arah tubuh untuk membantu meregangkan otot yang tegang.

• Berdiri dan menekan telapak kaki ke lantai untuk meredakan kontraksi otot.

• Mengonsumsi obat pereda nyeri, seperti paracetamol, jika kram disertai dengan rasa nyeri yang berlebihan.

 

Pencegahan Kram Betis Saat Tidur

Untuk mengurangi risiko kram betis saat tidur, beberapa langkah berikut bisa dilakukan:

Kategori :

Terkait