Perayaan Natal, Polsek Sekincau Berikan Pengamanan Maksimal
Editor: Nopriadi
|
Kamis , 26 Dec 2024 - 21:19
ANGGOTA Polsek Sekincau saat lakukan pengamanan tempat ibadah peringatan natal di Kelurahan Sekincau. Foto Dok --
Dengan adanya pengamanan maksimal ini, diharapkan perayaan Natal dan Tahun Baru di wilayah hukum Polsek Sekincau dapat berlangsung dengan aman, damai, dan penuh keberkahan.
Polri dan TNI terus berkomitmen memberikan pelayanan terbaik demi terciptanya rasa aman dan nyaman bagi seluruh masyarakat. *