Manfaat Konsumsi Jus Pare Bagi Kesehatan

Pare--

Dengan mengkonsumsi jus pare, kesehatan kulit akan menjadi lebih terjaga. Kulit juga akan terlihat lebih bercahaya atau glowing karena buah ini memiliki kandungan antioksidan, seperti vitamin A dan vitamin C. 

4. Menurunkan berat badan

Karena jus pare rendah akan kalori tetapi mengandung serat yang tinggi, sehingga memberikan efek kenyang lebih lama. Dengan demikian, keinginan untuk makan berlebihan akan berkurang dan berat badan menjadi lebih mudah turun.

5. Mencegah degenerasi makula terkait usia

Dengan mengonsumsi pare, risiko untuk terkena degenerasi makula terkait usia (AMD) bisa berkurang. Ini karena pare kandungan vitamin A, khususnya lutein dan zeaxanthin, pare mampu melindungi mata dari kerusakan oksidatif akibat paparan radikal bebas. 

6. Memelihara kesehatan jantung 

Dengan mengonsumsi jus pare atau ekstrak pare yang dilarutkan ke dalam air bisa menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh.  

Artinya, penumpukan kolesterol di dinding pembuluh darah bisa diminimalkan sehingga jantung tidak mempunyai beban berat dalam memompa darah ke seluruh tubuh.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan